KASIAT BELUT UNTUK MENGUATKAN OTOT

Berbagaimacam khasiat daging belut bagi kesehatan salah satunya adalah untuk kesehatan jantung kita. Dengan mengkonsumsi daging belut maka dapat menurunkan risiko terkena penyakit jantung, termasuk penyempitan pembuluh darah ke jantung. Penyempitan pembuluh darah jantung tentunya menjadi salah satu hal yang menakutkan bagi kita semua, terutama bagi seseorang yang telah memiliki faktor risiko penyakit tersebut.Selain untuk kesehatan jantung, daging belut juga berkhasiat untuk kesehatan penglihatan, perkembangan fungsi syaraf pusat, serta menormalkan tekanan darah diotak. Tidak mengherankan mengapa di Jepang banyak dijual kapsul suplemen makanan dengan bahan baku utama belut. Beberapa penelitian juga mengungkapkan bahwa belut bermanfaat mengurangi risiko diabetes mellitus tipe dua. Selain khasiat belut diatas masih banyak lagi manfaat dari belut diantaranya adalah:

Sebagai sumber protein yang baik
Belut ternyata memiliki kandungan protein yang tinggi. Kandungan protein belut adalah sebesar 18,4 g/ 100 gr daging, itu setara dengan protein daging sapi (18,8 g/ 100gr), protein belut lebih tinggi dari protein telur yang hanya sebesar(12,8 g/100 gr). Seperti yang kita ketahui protein sangat baik untuk membantu membangun kembali sel-sel yang rusak. Oleh karena itu belut bermanfaat sebagai sumber protein berlimpah yang aman dikonsumsi semua umur.
Seperti Obat Titan Gel Belut juga berkasiat Meningkatkan kesehatan otot
Belut juga kaya akan kandungan arginin (asam amino nonesensial) yaitu hormon yang berpengaruh terhadap pertumbuhan manusia, atau biasa disebut dengan human growth hormone (HGH). HGH inilah yang mampu meningkatkan kesehatan otot dan mengurangi penumpukan lemak didalam tubuh. Beberapa uji laboratorium menunjukkan bahwa arganin dapat menghambat perkembangan sel-sel kanker payudara.

Komentar